Cara Masuk Recovery Mode Xiaomi Semua Tipe Lengkap

Dianisa.com – Cara Masuk Menu Recovery Mode Semua Merek Xiaomi Android. Xiaomi merupakan Smartphone Android Cina…

Dianisa.com – Cara Masuk Menu Recovery Mode Semua Merek Xiaomi Android. Xiaomi merupakan Smartphone Android Cina yang menjadi daya saing tinggi di Indonesia. Smartphone ini cukup populer di Dunia, bahkan termasuk dalam smartphone paling banyak digunakan oleh masyarakat dunia. Hal tersebut bisa terjadi karena Xiaomi juga tidak mau kalah dengan Smartphone Android lain yang lebih canggih seperti Samsung Galaxy, Sony Experia, HTC, dan LG. Bagian dari Sisi dalam Xiaomi dibekali dengan hardware yang luar biasa, sedangkan bagian sisi – sisinya memiliki body yang elegan dan mewah.

Baca Juga :

Recovery Mode merupakan salah satu fitur yang ada pada semua #Smartphone Android, baik itu Xiaomi ataupun merek smartphone Android lainnya. Recovery Mode merupakan fitur yang difungsikan untuk melakukan Factory Reset Pada Smartphone Android apabila pengguna tidak bisa masuk pada menu Android itu sendiri karena terhalang oleh sandi atau pola. Tidak hanya Factory Reset saja, dari fungsi lainnya, Recovery Mode juga dapat digunakan untuk melakukan Rooting, Mengatasi Bootlop, Install Sistem/ #Flashing, atau update sistem operasi melalui SD Card dan Komputer.

Cara Masuk Recovery Mode Pada Semua Type Xiaomi

Pada kesempatan kali ini saya akan berbagi metode ke anda mengenai Cara Masuk Recovery Mode Pada Semua Type Xiaomi. Perlu anda ketahui bahwa Setiap Smartphone memiliki cara yang berbeda – beda untuk masuk pada Recovery Mode. Hal ini tergantung pada Vendor dari Smartphone Android itu sendiri. Namun yang pasti, masuk Recovery Mode hanya menggunakan kombinasi tombol Volume, Power, dan Home. Untuk Masuk Recovery Mode dan Ingin Mencoba Fitur #Hard Reset Pada Xiaomi, silahkan anda simak langkah – langkahnya berikut ini.

  1. Untuk masuk menu Recovery Mode Xiaomi, anda bisa tekan tombol “Power + Volume Up” secara bersamaan selama beberapa saat sampai nantinya muncul Logo MI. Dan secara otomatis, anda akan dihadapkan pada menu Recovery Mode Xiaomi (MI Recovery).
  2. Untuk opsi bahasa, anda bisa pilih “Bahasa Inggris” agar nantinya bisa lebih mudah dalam melakukan Hard Reset.
  3. Dan untuk melakukan Hard Reset Pada Perangkat Xiaomi, anda bisa pilih “Wipe Data/ Factory Reset”. Kemudian lanjutkan dengan memilih “Wipe All Data”. Jika muncul pesan konfirmasi, anda bisa pilih “YES”. (Gunakan tombol Power untuk memilih dan tombol Volume Up/ Down untuk Navigasi)
  4. Tunggu saja sampai proses Hard Reset/ Wipe Data selesai dan berhasil 100%. Jika sudah, anda bisa mencoba untuk melakukan Reboot atau Restart pada smartphone Xiaomi anda. Ikuti petunjuk login email dan kata sandi sampai nantinya anda bisa menggunakan smartphone Xiaomi anda kembali.
  5. Selesai.

Xiaomi Redmi

Untuk masuk Recovery Mode Xiaomi Redmi 1S, pastikan smartphone dalam keadaan Mati. Tekan tombol Volume Up + Power secara bersamaan sampai nantinya masuk pada Mi-Recovery. Untuk Navigasi dan memilih menu, gunakan tombol Volume dan tombol Power.

Xiaomi Redmi 1S

Untuk masuk Recovery Mode Xiaomi Redmi 1S, pastikan smartphone dalam keadaan Mati. Tekan tombol Volume Up + Power secara bersamaan sampai nantinya masuk pada Mi-Recovery. Jika nantinya, pada layar muncul opsional bahasa, anda bisa pilih Bahasa Inggris. Untuk navigasi, anda bisa gunakan tombol Volume Up dan Down. Sedangkan untuk memilih menu, anda bisa gunakan tombol Power.

Xiaomi Redmi 2

Untuk masuk Recovery Mode Xiaomi Redmi 2, pastikan smartphone dalam keadaan Mati. Tekan tombol Volume Up + Power secara bersamaan sampai nantinya masuk pada Mi-Recovery. Untuk navigasi, anda bisa gunakan tombol Volume Up dan Down. Sedangkan untuk memilih menu, anda bisa gunakan tombol Power.

Xiaomi Redmi 2A

Untuk masuk Recovery Mode Xiaomi Redmi 2A, pastikan smartphone dalam keadaan Mati. Tekan tombol Volume Up + Power secara bersamaan sampai nantinya masuk pada Mi-Recovery. Untuk navigasi, anda bisa gunakan tombol Volume Up dan Down. Sedangkan untuk memilih menu, anda bisa gunakan tombol Power.

Xiaomi Redmi 2 Prime

Untuk masuk Recovery Mode Xiaomi Redmi 2 Prime, pastikan smartphone dalam keadaan Mati. Tekan tombol Volume Up + Power secara bersamaan sampai nantinya masuk pada Mi-Recovery. Untuk navigasi, anda bisa gunakan tombol Volume Up dan Down. Sedangkan untuk memilih menu, anda bisa gunakan tombol Power.

Xiaomi Mi 2

Untuk masuk Recovery Mode Xiaomi Mi 2, anda bisa tekan dan tahan Tekan tombol Volume Up + Power secara bersamaan sampai nantinya muncul Boot, setelah itu langsung lepaskan kedua tombol tersebut dan secara langsung anda akan dihadapkan dengan menu Recovery Mode.

Xiaomi Mi 2A

Untuk masuk Recovery Mode Xiaomi Mi 2A, anda bisa tekan dan tahan Tekan tombol Volume Up + Power secara bersamaan sampai nantinya muncul Boot, setelah itu langsung lepaskan kedua tombol tersebut dan secara langsung anda akan dihadapkan dengan menu Recovery Mode.

Xiaomi Mi 2S

Untuk masuk Recovery Mode Xiaomi Mi 2S, anda bisa tekan dan tahan Tekan tombol Volume Up + Power secara bersamaan sampai nantinya muncul Boot, setelah itu langsung lepaskan kedua tombol tersebut dan secara langsung anda akan dihadapkan dengan menu Recovery Mode.

Xiaomi Mi3

Untuk masuk Recovery Mode Xiaomi Mi3, anda bisa tekan dan tahan tombol Volume Up + Power secara bersamaan sampai nantinya muncul logo MI, Setelah itu, lepaskan tombol Power, dan tetap tekan tombol Volume Up sampai nantinya masuk pada menu Recovery Mode. Untuk Navigasi gunakan tombol Volume, dan untuk memilih menu gunakan tombol Power.

Xiaomi Mi4

Untuk masuk Recovery Mode Xiaomi Mi4, anda bisa tekan dan tahan tombol Volume Up + Power secara bersamaan sampai nantinya muncul logo MI, Setelah itu, lepaskan tombol Power, dan tetap tekan tombol Volume Up sampai nantinya masuk pada menu Recovery Mode. Untuk Navigasi gunakan tombol Volume, dan untuk memilih menu gunakan tombol Power.

Xiaomi Redmi NOTE

Untuk masuk Recovery Mode Xiaomi Redmi NOTE, anda bisa tekan dan tahan Tekan tombol Volume Down + Power secara bersamaan sampai nantinya masuk pada menu Recovery Mode. Untuk navigasi gunakan tombol Volume, dan untuk memilih menu gunakan tombol Power.

Xiaomi Mi NOTE Pro

Untuk masuk Recovery Mode Xiaomi Redmi NOTE Pro, anda bisa tekan dan tahan Tekan tombol Volume Down + Power secara bersamaan sampai nantinya masuk pada menu Recovery Mode. Untuk navigasi gunakan tombol Volume, dan untuk memilih menu gunakan tombol Power.

Xiaomi Redmi NOTE 4G

Untuk masuk Recovery Mode Xiaomi Redmi NOTE 4G, anda bisa tekan dan tahan Tekan tombol Volume Down + Power secara bersamaan sampai nantinya masuk pada menu Recovery Mode. Untuk navigasi gunakan tombol Volume, dan untuk memilih menu gunakan tombol Power.

Xiaomi Mi Pad 7.9

Untuk masuk Recovery Mode Xiaomi Mi Pad 7.9, anda bisa tekan dan tahan Tekan tombol Volume Down + Power secara bersamaan sampai nantinya masuk pada menu Recovery Mode. Untuk navigasi gunakan tombol Volume, dan untuk memilih menu gunakan tombol Power.

WAITING………………… TUNGGU UPDATE SELANJUTNYA

Baca Juga :

Sumber Referensi : repairsponsel.com, HeyRiad.com

Rudi Dian Arifin

Rudi Dian Arifin adalah pemilik, penulis, dan editor utama di Dianisa.com. Ia fokus pada pemecahan masalah pada perangkat Android dan Windows. Saat ini, ia juga mengelola Yunt.co, sebuah situs yang menyajikan berbagai tools keren untuk segala macam kebutuhan.

Discussion | 0 Comments

*Komentar Anda akan muncul setelah disetujui

  1. Download Windows 11 ISO 32 Bit / 64 Bit (Free Download) Terbaru

    Berikut link download file ISO Windows 11 terbaru 32 Bit / 64 Bit
  2. Download Microsoft Visio 2013 32 Bit / 64 Bit Terbaru 2024

    Berikut link download Microsoft Visio 2013 32 Bit / 64 Bit terbaru yang dapat Anda akses…
  3. 17 Template Jas Wanita Pas Foto HD Gratis

    Berikut kami sediakan template jas wanita pas foto dengan format PSD, PNG dan JPG yang bisa…