PDF menjadi salah satu file alternatif dalam menyimpan dan mempublikasikan sebuah dokumen agar mudah dibaca dan diakses oleh banyak pengguna. Seperti yang kita ketahui, file PDF support pada banyak sistem, seperti Windows, Linux, Mac, Android, iOS, dan lainnya. Tak hanya itu saja, banyak aplikasi PDF reader yang tersedia secara gratis, termasuk browser seperti Google Chrome, Firefox, dan Opera. Hal inilah yang membuat dokumen kita sangat penting untuk dijadikan file PDF.
Pada kasus tertentu, terkadang kita juga perlu menyimpan file Word menjadi PDF. Seperti misalnya ketika mendapat tugas dari dosen untuk mengirimkannya via email atau e-learning maka tentu PDF menjadi opsi terbaik untuk memudahkan dosen dalam membaca isinya. Tak hanya itu saja, penyerahan file skripsi biasanya juga berbentuk PDF dengan tujuan untuk menghindari kerusakan dimasa depan atau tidak mendukung pada file Word karena berbeda versi.
Lihat juga : 10 Cara Mengubah File PDF ke PPT
LibreOffice menjadi salah satu aplikasi pengolah dokumen gratis yang bisa Anda gunakan untuk export file Word ke PDF. Tak perlu basa-basi lagi, simak langkah-langkahnya di bawah ini.
Lihat Juga : 10 Cara Menambahkan Hyperlink di Microsoft Word
Lihat Juga : 10 Cara Menyimpan File Word ke PDF di Microsoft Word
LibreOffice dapat menjadi alternatif aplikasi konverter dalam menyimpan file .doc atau .docx ke .pdf. Meskipun sebenarnya ada banyak cara untuk melakukan converting, namun LibreOffice terbilang sangat cocok karena bisa dijalankan secara offline dan gratis. Jika Anda punya tips lain dalam menggunakan LibreOffice atau converting file PDF, silakan tulis melalui kolom komentar yang ada di bawah ini. Terima kasih dan selamat mencoba!
Penulis : Rudi Dian Arifin | Editor : Wahyu Setia Bintara
Discussion | 0 Comments
*Komentar Anda akan muncul setelah disetujui