80 Contoh Soal Matematika Kelas 6 SD Semester 2 Beserta Kunci Jawabannya

Berikut kumpulan soal UAS dan PTS Matematika kelas 6 SD semester 2

Berbicara tentang Matematika pasti tidak lepas dengan berhitung. Matematika juga bisa dikatakan sebagai mata pelajaran yang ditakuti oleh para siswa. Sehingga tidak heran jika sebelum menghadapi ulangan matematika, kebanyakan siswa mengalami kepanikan dan berusaha untuk belajar secara maksimal agar mendapat nilai yang baik. Matematika juga merupakan ilmu yang pasti sehingga Anda tidak bisa mengarang untuk mendapatkan jawaban yang benar. Anda harus memahami benar-benar rumusnya, dan menghitung dengan teliti.

Apalagi bagi Anda yang sudah memasuki kelas 6 SD, pasti harus ekstra belajar untuk menggapai berbagai macam ujian. Baik itu ujian tingkat sekolah maupun ujian nasional. Anda bisa menggunakan beberapa metode untuk belajar, misalnya dengan mengerjakan latihan soal dan sebagainya. Berlatih untuk mengerjakan latihan soal secara terus – menerus tentu dapat membuat Anda semakin hafal dengan rumus dan semakin cepat dalam berhitung. Anda juga bisa mengerjakan latihan soal matematika di buku atau mencari di internet.

Lihat Juga : Contoh Soal Sinonim dan Antonim

Contoh soal Matematika kelas 6 SD semester 2 beserta jawabannya

Contoh Soal Matematika Kelas 6 SD Semester 2
Sumber Gambar : openupresources.org

Dan bagi Anda yang mencari contoh latihan soal kelas 6 SD semester 2 beserta jawabannya, berikut merupakan beberapa contoh soal yang dapat Anda simak.

Soal Pilihan Ganda

1. 9,25 + 5,6 =

A. 14,85
B. 9,81
C. 14
D. 14,8
E. 9,8

Jawaban: A

2. Berapa hasil dari 4,5 : 0,9?

A. 36
B. 5
C. 4
D. 31,5
E. 10

Jawaban: B

3. Hasil dari 3,6 x 12 adalah..

A. 43,2
B. 42,3
C. 4,32
D. 4,23
E. 42

Jawaban: A

4. 73,6 x 20,5 =…

A. 1.508,8
B. 1.608,8
C. 1.408,8
D. 1.708,8
E. 1.908,8

Jawaban: A

5. Berapakah jumlah dari 3,18 + 2,87 + 25/42 dalam bentuk desimal?

A. 54,5
B. 55,4
C. 5,45
D. 5,4
E. 5,5

Jawaban: C

6. Jumlah dari penjumlahan pecahan berikut adalah…
7/6 + 5/9 – 3/2=

A. 1,22
B. 0,02
C. 0,22
D. 11,2
E. 12,1

Jawaban: C

7. Berikut adalah bagan-bagian dari bangun ruang, kecuali…

A. Sisi
B. Rusuk
C. Titik Sudut
D. Diagonal Ruang
E. Simetris

Jawaban: E

8. Rumus menghitung volume dari kubus adalah…

A. 4s
B. s x s
C. s x s x s
D. 2s
E. 6s

Jawaban: C

9. Rumus untuk menghitung luas permukaan persegi panjang adalah…

A. p x l x t
B. 2 (p x l) + (p x t) + (l x t)
C. 2 (p x l x t)
D. 2p + 2l + 2t
E. 2 (p x l) + t

Jawaban: B

10. Berapa luas prisma segitiga siku-siku yang mempunyai rusuk alas 3, 4, dan 5 cm?

A. 50
B. 51
C. 52
D. 53
E. 54

Jawaban: C

Lihat Juga : Contoh Soal TKD dan Value Core BUMN

11. Berapakah total luas tutup tabung yang memiliki diameter 10 cm?

A. 157
B. 167
C. 177
D. 187
E. 197

Jawaban A

12. Perhatian gambar berikut untuk menjawab soal no 12 – 14

Soal Matematika No 12 Kelas 6 SD S2

Gambar Soal No. 12-14 Foto: Gambar dari buku Bahas Tuntas 1001 Soal Matematika SD Kelas 4,5,6 oleh Rita Destiana
Kedudukan antara bidang ABCD dan EFGH adalah…

A. Tegak lurus
B. Saling sejajar
C. Berpotongan pada BD
D. Berpotongan pada XY
E. Berpotongan pada EA

Jawaban: B

13. Kedudukan antara bidang ABCD dan BDHF adalah…

A. Tegak lurus
B. Saling sejajar
C. Berpotongan pada BD
D. Berpotongan pada XY
E. Berpotongan pada EA

Jawaban: C

14. Kedudukan antara bidang ABGH dan CDEF adalah…

A. Tegak lurus
B. Saling sejajar
C. Berpotongan pada BD
D. Berpotongan pada XY
E. Berpotongan pada EA

Jawaban: D

15. Perhatikan gambar di bawah ini!

Soal Matematika No 15 Kelas 6 SD S2

Gambar Soal No. 15

Foto: Gambar dari buku Bahas Tuntas 1001 Soal Matematika SD Kelas 4,5,6 oleh Rita Destiana
Kedua garis tersebut menunjukkan kedudukan…

A. Berimpit
B. Berpotongan
C. Sejajar
D. Bersilangan
E. Simetris

Jawaban: C

16. Diketahui sebuah kubus dengan panjang sisi 40 cm. Berapa volume kubus tersebut?

A. 6.400 cm³
B. 64.000 cm³ 
C. 8.000 cm³
D. 80.000 cm³

Jawaban: B

17. Dilla mempunyai sebuah kain dengan ukuran 2×1,8 meter. Kain tersebut dilapiskan pada mainan berbentuk kubus dengan ukuran 20 cm. Banyaknya mainan yang dapat dibungkus dengan kain adalah….

A. 10 buah
B. 15 buah
C. 20 buah
D. 25 buah

Jawaban: B

18. Nilai n dari -251 x 42 = 42 x n adalah…

A. 42
B. -42
C. -251
D. 251

Jawaban : C

19. -183 + (-213) + 396 = n. n adalah….

a. 426
b. 366
c. 0
d. -426

Jawaban : C

20. Hasil dari -384 – (-85) adalah….

a. -469
b. -299
c. 299
d. 469

Jawaban : B

Lihat Juga : Contoh Makalah Singkat

21. Hasil dari -37 x (-78) x 25 adalah….

a. -72.150
b. -72.140
c. 72.140
d. 72.150

Jawaban: D

22. 875: (-25): (-7) = n. n adalah….

a. -25
b. -7
c. -5
d. 5

Jawaban : D

23. -173 – (-77) + 84 x (-75): 25 = n. n adalah ….

a. -351
b. -341
c. 341
d. 351

Jawaban: C

24. Pernyataan bilangan bulat negatif yang benar adalah….

a. Bilangan yang kurang dari nol
b. Bilangan yang lebih dari nol
c. Bilangan yang letaknya sebelah kanan dari nol pada garis bilangan
d. Bilangan yang dimulai dari 0, 1, 2, 3, …. dst

Jawaban: A

25. Tanda yang tepat untuk menyatakan hubungan -5 dengan -11 adalah…

a. <
b. >
c. =
d. ?

Jawaban: B

26. Bilangan yang terletak antara -25 dan -47….

a. -36
b. -35
c. -34
d. -33

Jawaban : B

27. Terdapat bilangan 19, 31, dan 46. KPK dari bilangan tersebut adalah…

A. 60
B. 90
C. 9
D. 54
Jawaban: B

28. Suhu udara di kota Amsterdam pada pukul 01.00 adalah -10°C. Namun pada pukul 08.00 berubah menjadi -6°C. Berapa °C perubahan yang terjadi di kota Amsterdam?

a. -16
b. -4
c. 4
d. 16

Jawaban: C

29. Suhu udara di sebuah kota pada pukul 10.00 adalah -2°C. Karena musim dingin suhu di kota tersebut turun -1°C setiap 30 menit. Berapa suhu di kota tersebut pada pukul 01.00?

a. -4
b. -8
c. -9
d. -10

Jawaban: B

30. Suhu di kota Seoul pada pukul 06.00 -8°C, sedangkan pada pukul 13.00 suhu di kota Seoul 2°C dan pada pukul 19.00 bersuhu -7°C. Berapa perubahan suhu keseluruhan yang terjadi di kota Seoul?

a. 1
b. 0
c. -1
d. -2

Jawaban: A

Lihat Juga : Contoh Teks Laporan Hasil Observasi

31. Andi menyelesaikan ulangan dalam waktu 60 menit. 60 menit sama saja dengan … jam

A. 2 jam
B. 3 jam
C. 1 jam
D. 4 jam

Jawaban: C

32. (20 – 15) – 5 … 20 – (15 – 5)

Tanda yang tepat untuk melengkapi kalimat matematika di atas adalah ….
a. ?
b. =
c. >
d. =

Jawaban: A

33. -20, -15, -10, -14, -17, -12
Urutan yang sesuai bilangan-bilangan tersebut dari yang terbesar adalah….

a. -10, -12, -14, -17, -15, -20
b. -10, -14, -12, -15, -17, -20
c. -20, -17, -15, -14, -12, -10
d. -10, -12, -14, -15, -17, -20

Jawaban: D

34. Bilangan bulat antara -12 dan -2 adalah….

a. -14, -13, -12, -11, -10, -9, -8, -7, -6, -5, -4, -3
b. -13,- 12-, -11, -10, -9, -8, -7, -6, -5, -4, -3, -2, -1
c. -12, -11. -10, -9, -8, -7, -6, -5, -4, -3, -2
d. -11, -10, -9, -8,-7, -6, -5, -4, -3

Jawaban: D

35. Yang merupakan bilangan negatif loncat 7 di bawah ini adalah…

a. 0, 7, 14, 21, 28, ….
b. 0, -7, -14, -21, -28, ….
c. -28, -21, -14, -7. ..
d. -3, -10, -17, -24, ….

Jawaban: C

36. -11, -7, -4, -9, -5, -10. Urutan yang sesuai bilangan-bilangan tersebut dari yang terkecil adalah….

a. -4, -5, -7, -9, -10, -11
b. -10, -11, -9, -7, -5, -4
c. -11, -10, -9, -7, -5, -4
d. -9, -10, -11, -7, 05, -4

Jawaban: C

37. Letak bilangan negarif pada garis bilangan adalah….

a. berada di sebelah kanan bilangan nol
b. berada di sebelah kanan bilangan satu
c. berada di sebelah kiri bilangan nol
d. berada di sebelah kiri bilangan nol

Jawaban: C

38. Berikut ini merupakan bilangan bulat yang benar, adalah….

a. 1,2, 1,5, 2,7, 2,5, 3,5, 7,1, 8,5
b. 1 , 2 , 1 , 2 , 2 , 3 , 3
c. 0,5, 1, 1,5, 2, 2,5, 3, 3,5
d. -4, -3, -2, -1, 0, 1, 2, 3, 4

Jawaban: D

39. Di bawah ini merupakan bilangan bulat negatif dengan pola loncat….

a. 0, -2, -4, -6, -8
b. -1, -2, -3, -4, -5
c. -1, -3, -5, -7, -9
d. 0, 2, 4, 6, 8, 10

Jawaban: C

40. Ibu memiliki piring berbentuk lingkaran yang memiliki jari-jari 28cm. Berapa luas piring Ibu tersebut…

A. 308 cm2
B. 616 cm2
C. 2.464 cm2
D. 1.232 cm2

Jawaban: C

Lihat Juga : Contoh Kata Pengantar

41. Berikut bentuk cara penyajian data kecuali…..

A. Diagram Batang
B. Diagram Angka
C. Diagram Garis
D. Diagram Lingkaran

Jawaban: B

42. Penamaan limas bergantung pada bentuk….

A. Rusuk
B. Bidang Alas
C. Bidang Tegak
D. Bidang Diagonal

Jawaban: B

43. Banyak rusuk pada limas segi dua belas ada….

A. 12
B. 18
C. 20
D. 24

Jawaban: D

44. Sebuah limas segi n mempunyai rusuk sebanyak….

A. n buah
B. 2n buah
C. (n+1) buah
D. (2n+1) buah

Jawaban: B

45. Sebuah prisma mempunyai alas berbentuk segi lima beraturan. Banyaknya bidang diagonal yang dapat terbentuk dari prisma tersebut adalah….

A. 4
B. 5
C. 6
D. 7

Jawaban: B

46. Gelas merupakan tabung yang terdiri dari….

A. Dua bidang lingkaran alas dan tutup dan satu bidang sisi lengkung
B. Satu bidang sisi lengkung saja
C. Satu bidang alas lingkaran dan satu bidang lengkung
D. Dua bidang lengkung dan satu bidang datar berupa persegi panjang

Jawaban: C

47. Diketahui pernyataan berikut ini :

(i) Kerucut memiliki dua sisi, dua rusuk, satu titik sudut.

(ii) Bola memiliki satu sisi dan tidak memiliki rusuk.

(iii) Tabung memiliki tiga sisi berupa sisi alas, sisi atas, dan selimut tabung.

Pernyataan yang benar adalah….

A. (i)
B. (i), (ii)
C. (ii), (iii)
D. (i), (ii), (iii)

Jawaban: C

48. Bangun ruang berikut berbentuk ….

A. Prisma Segitiga
B. Prisma Segi Empat
C. Prisma Sgi Lima
D. Prisma Segi Enam

Jawaban: D

49. Perhatikan gambar berikut! 

Diameter pada kerucut ditunjukkan oleh nomor….

A. 1
B. 2
C. 3
D. 4

Jawaban: C

50. Tinggi prisma dengan alas segitiga siku-siku adalah 8 cm. Jika sisi siku-sikunya 4 cm dan 5 cm, maka volume prisma adalah ….

A. 60 cm3
B. 80 cm3
C. 120 cm3
D. 160 cm3

Jawaban: B

Lihat Juga : Contoh Majas Metafora

51. Luas alas limas persegi adalah 144 cm². Jika tinggi segitiga pada bidang tegaknya 8 cm, maka luas permukaan limas adalah….

A. 96 cm3
B. 120 cm3
C. 136 cm3
D. 336 cm3

Jawaban: D

52. Sebuah prisma memiliki alas berbentuk persegi panjang dengan ukuran panjang dua kali lebar lebarnya dan ukuran tinggi dua kali panjangnya. Jika lebar alas prisma adalah n cm, maka volume prisma adalah ….

A. 7n cm3
B. 7n3 cm3
C. 8n3cm3
D. 8n cm3

Jawaban: D

53. Perhatikan gambar berikut!

Apabila volume limas E.ABCD di atas 400 cm³ dan alas berupa persegi dengan panjang 10 cm, maka panjang EF adalah….

A. 4 cm
B. 12 cm
C. 13 cm
D. 40 cm

Jawaban: C

55. Volume tabung yang berdiameter 14 cm, tinggi 15 cm, dan Ï€ = 227 adalah….

A. 660 cm3
B. 770 cm3
C. 2.310 cm3
D. 9.240 cm3

Jawaban: C

56. Anita membeli seutas tali sepanjang 8,25 m . Sebelumnya sudah memiliki 6 3/4 m. Tali tersebut digunakan 1 1/5 m. Sisa tali yang terpakai adalah ….

a. 13,80 m
b. 14,50 m
c. 13,20 m
d. 14,20 m

Jawaban: A

57. Rina mengikuti try out Matematika dan IPA di sebuah Lembaga bimbingan belajar. Tryout Matematika dimulai pukul 07.36.52 dan selesai pukul 09.43.45.

Tryout IPA dimulai pukul 09.48.35 dan selesai pukul 11.15.25. selisih waktu yang digunakan Rina untuk menyelesaikan tryout Matematika dan IPA ialah ….

a. 1 jam 40 menit 03 detik
b. 1 jam 20 menit 03 detik
c. 40 menit 03 detik
d. 20 menit 03 detik

Jawaban: C
58. Bu Dewi membeli 1400 lembar kertas warna. Kepala Sekolah kemudian menambahkan kertas 560 lembar. Kertas warna tersebut akan dibagikan kepada 35 murid sama banyak sebagai bahan kerajinan tangan. Banyak kertas warna yang diterima oleh masing-masing murid adalah ….

a. 560 lembar
b. 56 lembar
c. 1.416 lembar
d. 141 lembar

Jawaban: B

59. Tinggi sebuah pohon cemara pada gambar berskala 1 : 185 adalah 5 cm. Tinggi pohon kelapa dalam gambar 9 cm lebih tinggi dari pohon cemara. Tinggi pohon kelapa sesungguhnya adalah….

a. 2.590 m
b. 1.665 m
c. 25, 90 m
d. 16,65 m

Jawaban: C

60. Tini, Tono, dan Tika berencana menggabungkan pita yang mereka miliki. Panjang pita Tini dan Tono adalah 3 2/4 dan 2,25 meter. Berapakah panjang pita Tika jika setelah ketiga pita mereka digabungkan menjadi 9,5 meter…

a. 3,25 m
b. 10,75 m
c. 3,75 m
d. -3,75 m

Jawaban: C

Lihat Juga : Contoh Pertanyaan Truth or Dare

Soal Essay

Soal Esai Matematika Kelas 6 SD Semester 2
Sumber Gambar :

1. 2/3 x 6 = …

Jawaban: 4

Pembahasan:

2/3 x 6 = 2/1 x 2
2 x 2 = 4

atau

2:3= 0,666666
0,666666 x 6 = 4

2. Sebuah lapangan memiliki panjang 40 m dan lebar 25 m. Berapa keliling lapangan tersebut?

Jawaban: 130 m

Pembahasan:

Untuk menghitung keliling lapangan, kita perlu menghitung jumlah semua sisinya. Sehingga, keliling lapangan adalah
(2 x panjang) + (2 x lebar) = (2 x 40) + (2 x 25) = 130 m.

3. Diketahui 4/5 x 20 = …

Jawaban: 16

Pembahasan:

Kita dapat mencoret 5 dan 20, sehingga 5 menjadi 1 dan 20 menjadi 4 maka,
4/5 x 20 = 4/1 x 4
= 4 x 4
= 16

4. Diketahui nilai rata – rata ulangan Matematika dari 4 siswa yaitu 80. Jika nilai Adul 70 , nilai Dita 75 , nilai Dian 80. Berapa nilai yang diperoleh Bima?

Jawaban: 95

Pembahasan:

(70+75+80+y)/4 = 80
225 + y = 80 × 4
y = 320 – 225

Jadi, nilai Bima adalah 95

5. Dalam sebuah ulangan matematika, 8 anak memiliki rata-rata 78, jika ditambah nilai Dani maka rata – ratanya menjadi 80. Berapa nilai Dani?

Jawaban: 96

Pembahasan:

((78 ×8)+y)/(8+1) = 80
624 + y = 80 × 9
y = 720 – 624

Nilai Dani = 96

6. Seorang pedagang membeli 20 bungkus permen dengan harga Rp 5000,- per bungkus. Jika ia menjual setiap bungkus permen dengan harga Rp 7500,-, berapa keuntungan yang ia dapatkan?

Jawaban: Rp 50.000

Pembahasan:

Untuk mencari keuntungan, kita perlu mengurangi pendapatan dengan biaya.
Biaya adalah harga beli per bungkus dikali dengan jumlah bungkus, sehingga didapatkan,

Rp 7.500 x 20 = Rp 150.000
Rp 5.000 x 20 = Rp 100.000

Maka,

Rp 150.000 – Rp 100.000 = Rp 50.000

Jadi, keuntungan yang ia dapatkan sebesar Rp 50.000

7. Jumlah usia ayah dan anaknya sekarang adalah 50 tahun. Usia ayah 3 kali lebih tua dari anaknya. Berapa usia ayah dan anak saat anak berusia 10 tahun?

Jawaban: Ayah 40 tahun, anak 10 tahun

Pembahasan:

Kita bisa menyelesaikan soal ini dengan menggunakan persamaan. Jika x adalah usia anak saat ini, maka usia ayah saat ini adalah 3x. Kita tahu bahwa jumlah usia mereka saat ini adalah 40, sehingga dapat dituliskan persamaan x + 3x = 40.

x +3x = 40
x = 10

Sehingga usia anak saat ini adalah 10 tahun dan usia ayah saat ini adalah 3x = 30 tahun. Ketika anak berusia 10 tahun, usia ayahnya adalah 30 + 10 = 40 tahun.

8. Dilla mempunyai sebuah kain dengan ukuran 2×1,8 meter. Kain tersebut dilapiskan pada mainan berbentuk kubus dengan ukuran 20 cm. Berapa banyaknya mainan yang dapat dibungkus dengan kain itu?

Jawaban: 15 buah

Pembahasan:

Luas kain = 2 × 1,8
= 3,6 m²
= 36.000 cm²

Luas permukaan kubus = 6 × r²
= 6 × 20 . 20
= 2.400

Banyak mainan = 36.000/2.400
= 15 buah

9. Diketahui sebuah kubus dengan panjang sisi 30 cm. Berapa volume kubus tersebut?

Jawaban: 27.000

Pembahasan:

Volume kubus = r³
= 30 × 30 × 30
= 27.000 cm

10. Kolam ikan Pak Bima berukuran 8 × 10 m dan kedalaman kolam tersebut 150 cm. Berapa waktu yang dibutuhkan Pak Bambang untuk mengisi air dalam kolam ikan jika debit air 400 liter/menit?

Jawaban: 5 jam

Pembahasan:

Volume kolam = 8 × 10 × 1,8
= 120 m³
= 120.000 dm³ = 120.000 liter

Waktu = 120.000/400
= 300 menit
= 5 jam

Lihat Juga : Contoh Soal Sifat – Sifat Eksponen

11. Sebuah penampung air alasnya berbentuk lingkaran dengan keliling 628 cm. Jika tinggi penampung air 2 meter. Volume penampung air adalah …..

Jawaban: 6.280 Liter

Pembahasan:

Keliling lingkaran = 2. π . r
628 = 2. 3,14. r
r = 628/6,28
jari -jari = 100 cm

Volume tabung = π. r² × t
= 3,14. 100. 100 × 200
= 6.280 cm³

12. Pak Reno ingin membuat topi ulang tahun dari kain wol yang berbentuk kerucut dengan diameter 14 cm dan tingginya 24 cm. Berapa luas kain yang dibutuhkan Pak Reno untuk membuat topi tersebut?

Jawaban: 550 cm²

Pembahasan:

Garis pelukis (s) = √(7²+24²)
= √(49+576)
= √625
= 25 cm

Luas selimut kerucut = π . r .s
= 22/7 . 7 . 25
= 550 cm²

13. Ibu mempunyai sebuah semangka dengan diameter 28 cm. Lalu ibu membelahnya menjadi dua bagian yang sama. Berapa luas permukaan bagian semangka Ibu?

Jawaban: 1848 cm²

Pembahasan:

Luas bola = 4 . π . r²
= 4 .22/7 . 14 . 14
= 2.464 cm²

Luas lingkaran = π . r²
= 22/7 . 14 . 14
= 616 cm²

Luas semangka = 1/2 . 2.464 + 616
= 1848 cm²

14. Berikut bentuk cara penyajian data kecuali?

– Diagram Batang
– Diagram Angka
– Diagram Garis
– Diagram Lingkaran

Jawaban: Diagram Angka

15. Berapa mean dari bilangan 9 dan 10?

Jawaban: 9,5

Pembahasan:

Mean = (9+10)/2 = 19/2
= 9,5

16. Berikut adalah data ukuran sepatu siswa kelas VI SD Ceria :

38, 37, 38, 39, 36, 39, 37, 40, 39, 39, 38, 41, 37, 39, 38, 37, 39, 40, 38, 39, 38, 36, 39, 40, 38, 38, 37, dan 39
Jawaban: 9


Pembahasan

Modus adalah data yang paling sering muncul dalam hal ini 39 yang muncul paling banyak yaitu 9 kali. (masing-masing angka dihitung berapa kali muncul)

17. Hasil dari 40 x 12 : (153 – 113) adalah ….

Jawaban: 12

Pembahasan

40 x 12 : (153 – 113) = 40 x 12 : 40
= 480 : 40
= 12

18. Sebuah taman berbentuk lingkaran dengan jari-jari 35 meter dan terdapat pintu masuk taman selebar 3 meter. Di sekeliling taman dipasang lampu berjumlah 63 buah. Jarak antar lampu taman ada ….

Jawaban: 3,44 m

Pembahasan

Penjelasan dengan langkah-langkah:
jarak antar lampu di taman
= (K – 3) ÷ 63
= (πd – 3) ÷ 63
= (22/7 × 70 – 3) ÷ 63
= (220 – 3) ÷ 63
= 217 ÷ 63
= 3,44 m

19. Jika 660 +225 : (-15) = n, maka n adalah …

Jawaban: 645

Pembahasan

n = 660 + ( 225 : (-15 ))
= 660 + ( -15)
= 660 – 15
= 645

20. Sebuah bangun datar memiliki sifat-sifat sebagai berikut :

– Dua pasang sisi sama panjang
– Sepasang sudut sama besar
– Kedua diagonalnya berpotongan tegak lurus.
– Mempunyai empat sisi

Bangun datar yang memiliki ciri-ciri
tersebut adalah ….

Jawaban: layang – Layang

Pembahasan:

Ciri-ciri yang disebutkan di atas adalah ciri-ciri dari bangun datar layang-layang.

Lihat Juga : Biaya Bimbel Ganesha Operation

Penutup

Adanya beberapa contoh soal di atas dapat Anda jadikan sebagai bahan pembelajaran untuk Anda yang sedang memasuki kelas 6 SD. Semoga soal tersebut juga dapat memudahkan Anda untuk mempelajari matematika secara lebih mudah. Tidak hanya itu, semoga dengan soal-soal tersebut Anda bisa merasa dipermudah ketika menghadapi ujian Matematika karena sudah terbiasa untuk mengerjakan soal-soal latihan. Anda juga tidak perlu khawatir karena soal tersebut sudah tersedia jawaban beserta pembahasannya untuk soal essay.


Penulis : Adella Eka Ridwanti | Editor : Rudi Dian Arifin, Wahyu Setia Bintara

Adella Eka Ridwanti

Adella Eka Ridwanti adalah lulusan Ilmu Komunikasi 2022 yang berpengalaman dalam menulis konten kreatif dan digital marketing. Saat ini menjadi penulis di website Dianisa.com dan menjadi sosial media officer untuk perusahaan yang menawarkan jasa perjalanan tour luar negeri dan Umroh.

Discussion | 0 Comments

*Komentar Anda akan muncul setelah disetujui

  1. Tingkatkan Produktivitas Desain Anda : Mengapa Mendaftar ke Envato Elements adalah suatu keharusan

    Ketahui cara meningkatkan produktivitas desain dengan mendaftar ke Envato Elements berikut ini!
  2. 84 PP (Foto Profil) WA Tengkorak Keren, Simple, Aesthetic, Menyala!

    Berikut kumpulan PP (Foto Profil) WA tengkorak keren, simple, aesthetic, menyala yang telah kami kumpulkan dan…
  3. 104 PP (Foto Profil) WA Korea Keren, Lucu, Aesthetic, Buat Cewek dan Cowok!

    Berikut kumpulan PP (Foto Profil) WA korea keren, lucu, aesthetic, buat cewek dan cowok yang cantik…