Cara Screenshot HP Infinix HOT 6 Pro, Mudah!

Dianisa.com – Cara Screenshot Layar Smartphone Infinix Hot 6 Pro. Infonix Hot 6 Pro merupakan smartphone…

Dianisa.com – Cara Screenshot Layar Smartphone Infinix Hot 6 Pro. Infonix Hot 6 Pro merupakan smartphone keluaran Infinix yang dirilis pada bulan May 2018. Dengan layar selebar 6 inchi, dan sitem operasi Andorid 8.0 Oreo, serta spesifikasi yang luar biasa dapat membuat pemakainya langsung jatuh cinta pada produk Infinix ini. Dengan daya baterai 4000 mAh, samrtphone ini akan menemani kalian sepanjang waktu. Dengan Chipset Qualcomm Snapdragon 425 MSM8917, CPU 1400 MHz Quad –core, dan GPU Qualcomm Andreno 308 500 MHz akan membuat aplikasi yang anda pakai berjalan dengan lancar tanpa kendala. Biasanya dengan spesifikasi yang tinggi seperti ini, penggunannya pasti bernafsu untuk mengunduh banyak aplikasi ke dalam smartphone ini, jangan khawatir selain memiliki Hardware yang bagus smartphone ini juga memiliki kapasitas ROM yang besar sebesar 16 GB atau 32 GB sesuai dengan jenis yang dibeli, selain itu smartphone ini juga memiliki kapasitas RAM 2 GB atau 3 GB sehingga penggunanya tak perlu khawatir untuk kepenuhan RAM.

Baca Juga :

Cara Screenshot HP Infinix Hot 6 Pro

Untuk kali ini Saya akan berbagi metode ke kalian mengenai Cara Screenshot atau Menangkap Layar HP Infinix Hot 6 Pro. Langsung saja berikut ulasan mengenai langkah-langkahnya.

  1. Pastikan HP anda dalam keadan Aktif dan Terbuka, siapkan bagian yang akan di screenshot.
  2. Untuk melakan #Screenshot silahkan anda tekan tombol “Power + Volume Down” secara bersamaan, nanti Hp anda akan secara otomatis mengambil gambar dari layar dan langsung tersimpan. Akan ada notifikasi yang memberi tahu anda kalau screenshot berhasil.
  3. Anda dapat melihat hasil screenshot’an anda dengan cara menekan notifikasinya atau dengan membuka galeri, didalamnya akan ada folder dengan nama screenshot dan semua hasil screenshot’an anda akan muncul disitu.
  4. Selesai.

Demikianlah ulasan singkat dari saya mengenai Cara Screenshot HP Infinix Hot 6 Pro Mudah dan Cepat, semoga bermanfaat dan terima kasih karena telah membaca, dan jangan lupa sampaikan pendapat kalian mengenai artikel ini di kolom komentar. Terima kasih dan sampai jumpa di artikel selanjutnya!!

Discussion | 0 Comments

*Komentar Anda akan muncul setelah disetujui

  1. Rekomendasi Aplikasi untuk Mencari Hotel di Jakarta

    Berikut kami bagikan rekomendasi aplikasi pencari hotel terbaik di Jakarta
  2. Logo Lazada PNG, CDR, AI, EPS, SVG (Free Download)

    Berikut kami bagikan link download Logo Lazada PNG, CDR, AI, EPS, SVG terbaru yang bisa Anda…
  3. Logo Tokopedia PNG, CDR, AI, EPS, SVG (Free Download)

    Berikut kami bagikan link download Logo Tokopedia PNG, CDR, AI, EPS, SVG terbaru yang bisa Anda…